Selamat Hari Disabilitas International
Setiap tanggal 3 Desember, dunia memperingati Hari Disabilitas. Selamat Hari Disabilitas International untuk teman-teman Penyandang Disabilitas, tetap semangat untuk berkarya dan membangun masyarakat yang inklusif. Semangat Inklusi